Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2024

INTP-T Sebagai Pemimpin

Gambar
1    Pengenalan Diri Nama: Michael Giantaro Feljito NIM: 21.P1.0047 A.     Konteks & Latar Belakang Personal INTP-T (Ahli Logika)   Introverted, Intuitive, Thinking, Perceiving Ahli Logika (INTP) merasa bangga dengan perspektif unik dan kecerdasan mereka yang tajam. Mereka sering memikirkan misteri alam semesta. Ahli Logika tidak ragu untuk menonjol dari kerumunan. 1 Secara umum, mereka memiliki sifat yang tenang, pendiam, dan bijaksana. Sebagai introvert, mereka memilih untuk berinteraksi dalam kelompok kecil atau dengan teman dekat. Dalam menganalisis data dan membuat keputusan, mereka sangat objektif dan mengandalkan logika yang kuat. Mereka cenderung menilai berdasarkan fakta daripada perasaan. INTP menikmati pemikiran tentang konsep-konsep teoretis yang abstrak dan cenderung menghargai kecerdasan intelektual lebih dari aspek emosional. Mereka sangat fleksibel dan sering kali berpikir di luar kebiasaan, selalu mencari peluang baru dan tid...

SEBATAS SI PENDEBAT ATAU ... PEMIMPIN

Gambar
Nama      : Muhammad Yudha Alifiansyah NIM         : 21.P1.0020 Konteks dan Latar Belakang Personal Bagaimana seseorang mengetahui karakteristik personalnya?           Karakteristik personal seseorang tidak sebatas bagaimana dia berperilaku, terdapat indikator yang dapat menentukan karakteristik personal seseorang. Berdasarkan  National Center for Biotechnology Information (NCBI)   Myers-Briggs Type Indicator (MBTI) merupakan indikator yang digunakan untuk menentukan jenis karakteristik personal atau kepribadian seseorang.  MBTI dapat menggabungkan 16 jenis kepribadian yang berbeda, MBTI dapat diklasifikasikan menjadi: Extraversion (E) vs Introversion (I) Sensing (S)   vs Intuition (N) Thinking (T)   vs Feeling (F) Judging (J)   vs Perceiving (P)           Setelah melakukan menggunakan MBTI didapatkan hasil kepribadian ahli debat / ENTP-A ( Extraver...

Logic Champion as a Leader

Gambar
Logic Champion as A Leader Nama  : Helena Kristin Atmoko NIM  : 21.P1.0037 Yuk, mengenal lebih dekat dengan ahli logika yang satu ini! INTP  (Introverted, Intuitive, Thinking, Prospective)  adalah sosok yang kritis, inovatif, dan strategis. Kemampuannya dalam memecahkan masalah dan eksplorasi ide, sudah tidak perlu diragukan lagi. Ahli logika yang satu ini memiliki perspektif yang unik dengan kecerdasan yang luar biasa! Orang dengan tipe kepribadian ini cenderung menyukai kesendirian, mereka mudah tenggelam oleh pikirannya sendiri.  Eits , meski begitu mereka juga kreatif dan inventif loh. INTP berani mengungkapkan pikiran dan ide baru mereka dan menjadi  outstanding .  INTP dikenal sebagai pemikir yang mandiri dan mampu brainstrorming dengan baik serta berlogika. Mereka tidak menyukai peraturan yang kaku dan terstruktur, namun tetap berjuang untuk mencapai standar kesempurnaan mereka.  Wah , unik ya! kepribadian ini dimiliki oleh Albert Einstein ...